DOSIS ACYCLOVIR (ACICLOVIR / ASIKLOVIR)

DOSIS ACYCLOVIR

A. Dosis Berdasarkan Indikasi Obat.
Pada pasien Obesitas, dosis disesuaikan dengan menghitung bobot ideal pasien.
1. GENITAL HSV:
I.V:anak:>12tahun dan dewasa (immunocompetent); dosis permulaan, gawat:5mg/kg setiap 8 jam untuk 5-7 hari.
Oral:
Anak: dosis awal: 40-80mg/kg/hari terbagi dalam 3-4 dosis terbagi untuk5-10 hari (maksimum 1g/hari; kronis: 80mg/kg/hari dalam 3 dosis terbagi (maksimum1g/hari) dievaluasi setelah 12 bulan pengobatan
Dewasa: dosis awal dan recurrence : 200 mg
Infeksi kronik: 400mg dua kali/hari atau 200 mg 3-5 kali/hari selama 12 bulan dan diikuti dengan mengevaluasi perkembangan pasien; 400–1200mg/hari dalam 2-3dosis terbagi juga dapat direkomendasikan.
Topikal; dewasa: dosis awal; oleskan pada permukaan
2. HERPES LABIALIS:
Topikal: anak ≥12 tahun dan dewasa: Cream: digunakan 5 kali/hari selama 4 hari.
3. HERPES ZOSTER:
Oral:
Dewasa: 800 mg setiap 4 jam (5kali/hari) selama 7-10 hari.
I.V:
anak <12 tahun; 20mg/kg/dosis setiap 8jam selama 7 hari.
Anak ≥ 12 tahun dan dewasa10mg/kg/dosis atau 500 mg/m²/dosis setiap 8 jam selama 7 hari.
4.VARICELLA-ZOSTER (chickenpox):
Oral:
Anak ≥ 2 tahun dan Bobot ≤ 40kg: 20mg/kg/dosis (ditingkatkan sampai 800mg/dosis), 4kali/hari selama 5 hari.
Anak >40 kg dan Dewasa: 800mg/dosis 4kali/hari selama 5hari.
I.V.
Anak <1 tahun: 10mg/kg/dosis setiap 8jam untuk 7-10 hari.
Anak ≥1 tahun dan dewasa 1500mg/m²/hari terbagi setiap 8 jam atau10mg/kg/dosis setiap 8 jam selama 7-10 hari.

DOSIS MAKSIMUM  ACYCLOVIR

PEDIATRIK (Anak-anak)

Oral:
Maksimum 20 mg / kgBB 4 kali sehari (1 g per hari) pada anak-anak ≥2 tahun dengan berat ≤40 kg.
IV:
Maksimum 20 mg / kgBB setiap 8 jam.
DEWASA
Oral:
800 mg per dosis.
IV:
Maksimum 20 mg / kgBB setiap 8 jam.

B. Dosis Berdasarkan Penyesuaian Fungsi Ginjal

Oral:
ClCr 10-25mL/menit/1.73m2 : dosis normal 800 mg setiap 4 jam; dapat diberikan 800 mg setiap 8jam.
ClCr<10mL/menit/1.73 m²: Pemberian dosis normal: 200 mg setiap 4 jam, 200 mg setiap 8 jam atau 400 mg setiap 12 jam; dapat juga diberikan 200 mg setiap 12 jam.
Pemberian dosis normal 800 mg setiap 4 jam; dapat juga diberikan 800 mg setiap 12 jam.
I.V:
ClCr 25-50mL/menit/1.73m²: diberikan dosis yang direkomendasikan setiap 12 jam
ClCr10-25mL/menit/1.73m²: diberikan dosis yang direkomendasikan setiap 24 jam
ClCr<10mL/menit/1.73m²: diberikan 50% dari dosis yang direkomendasikan setiap 24 jam.
C. Dosis berdasarkan penyesuaian dosis Pasien yang terinfeksi HIV dengan Gangguan Fungsi Ginjal  
Pasien yang terinfeksi HIV dengan Gangguan Fungsi Ginjal (Administrasi Oral)
> Oral Dosis untuk pasien terinfeksi HIV dengan Gangguan fungsi ginjal (Berdasarkan dosis 200-800mg tiap 4-6jam).
Clcr (mL/min per 1.73 m2)
Penyesuaian dosis
>80
Tidak perlu penyesuaian dosis
50-80
200-800 mg tiap 6-8jam
25-50
200-800 mg tiap 8-12jam
10-25
200-800 mg tiap 12-24jam
<10
200-400mg tiap 24jam
> Hemodialisis
Berikan suplemen dosis oral biasa setelah period dialisis
Pasien dengan Gangguan fungsi ginjal yang terinfeksi HIV (IV Administrasi)
> IV Dosis untuk pasien terinfeksi HIV dengan Gangguan fungsi ginjal (Berdasarkan
Dosis biasa dari 5 mg / kg setiap 8 jam)
Clcr (mL/min per 1.73 m2)
Penyesuaian Dosis
>80
Tidak perlu penyesuaian dosis
50-80
Tidak perlu penyesuaian dosis
25-50
5mg/kg tiap 12-24 jam
10-25
5mg/kg tiap 12-24 jam
<10
2.5mg/kg tiap 24 jam
                                                 

Membaca lebih lengkap mengenai obat acyclovir